Pages

Coretan Dewasa

antizina, wanita sholehah

Friday, September 17, 2010

bagaimana cara menghilangkan kecanduan pornografi

bagaimana cara menghilangkan kecanduan pornografi:

Kecanduan pornografi adalah kecanduan melihat gambar porno (wanita telanjang) atau video porno baik video VCD/DVD maupun video di internet. Kecanduan pornografi ini sangat susah dihilangkan jika kita sudah mengaksesnya, tetapi dengan tekat yang kuat dan menikah adalah solusi yang terbaik.

Dan penyebab para pria senang dengan situs porno atau gambar telanjang adalah karena para pria senang dengan wanita cantik, seksi, putih (dan ditambah fantasi-fantasinya)

Di bawah merupakan langkah-langkah menghilangkan kecanduan pornografi.

  1. berdoa setiap hari untuk dihilangkan dari kecanduan pornografi.

    Untuk yang beragama islam, bisa berdoa setiap habis shalat 5 waktu.

  2. perbanyak dzikir jahar dan dzikir khafi.

    Perbanyak dzikir jahar "Laa ilaha illah", minimal untuk orang yang kecanduan onani adalah dzikir jahar selama 30 menit setiap hari. Karena dengan dzikir ini akan membersihkan hati dan menghilangkan pikiran ngeres/fantasy sex.


  3. sibukkan diri dengan banyak kegiatan

    ambil kertas dan buat daftar kesibukan.

  4. menyibukan diri dengan banyak olahraga

  5. tingkatkan motivasi untuk berhenti dari kecanduan pornografi.

    Buat Manfaat (Ambak) atau keuntungan jika kita bebas dari kecanduan pornografi. Buat pula daftar kerugian jika kita kecanduan pornografi.

  6. perbanyak baca buku agama (Al Quran, Hadist, dan buku-buku islami)

  7. perbanyak ibadah puasa

    Puasa sangat bagus untuk menahan nafsu yang mengelora. Dan tolong diperhatikan bahwa pada saat berbuka puasa jangan balas dendam (makannya) karena puasa pada siang harinya.

No comments:

Post a Comment