Komunikasi via telepone sangat penting didalam kehidupan sehari-hari. Terutama dalam hubungannya dengan pekerjaan atau bisnis kita.
Ada 2 jenis percakapan via telepon
- Formal
Komunikasi formal adalah komunikasi yang memperhatikan etika.
contohnya komunikasi dengan client bisnis kita, orang yang tidak kita kenal, bos kita, rekan kerja yang hubungannya tidak dekat, dalam rapat (teleconfrence) - Non Formal
Komunikasi non formal adalah komunikasi yang tidak terlalu memperhatikan etika dikarenakan hubungannya sudah sangat dekat.
artikel berikutnya :
1. bagaimana cara menelpon yang baik ?
2. bagaimana cara menerima telpon yang baik ?
No comments:
Post a Comment